Kabar

Gempa Magnitudo 6,4 Guncang Sinabang Aceh

biem.co — Gempa bumi bermagnitudo 6,4 terjadi di Sinabang, Kabupaten Simeulue, Aceh, Selasa (7/1/2020).

Adapun gempa yang berpusat di Laut 24 km Barat Daya Sinabang di titik koordinat 2,29 LU-96,24 BT tersebut, tidak berpotensi tsunami.

“Hati-hati terhadap gempa bumi susulan yang mungkin terjadi,” tulis BMKG.

Hingga berita ini dirilis, belum ada informasi soal kerusakan atau korban akibat gempa yang terjadi. (Eys)

Editor: Redaksi

Tulisan yang Tak Kalah Menarik

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button