Film & Musik
Rubrik “Film & Musik” berisi tulisan mengenai beragam film, seperti sinopsis film, review film, dan lain sebagainya dan juga tulisan mengenai musik, seperti update musik terbaru, hingga update musik-musik karya anak muda di Banten.
- Feb- 2025 -21 February
Raissa Ramadhani Lengkapi Babak Baru di Musik Melalui Album Penuh “Ribuan Rindu”
Raissa Ramadhani berharap bahwa orang-orang yang mendengarkan album ini akan merasakan satu pengalaman yang akan terus diingat, seperti tujuan album…
Read More » - 21 February
Film Pernikahan Arwah “The Butterfty House” Kisah Cinta Tragis Berbalut Budaya Tionghoa
Pernikahan Arwah akan tayang di bioskop Indonesia mulai 27 Februari 2025. Tak hanya itu, film ini juga akan diputar di…
Read More » - 20 February
Single Baru Stevan Pasaribu “Iya Lagi” Ajak Kita untuk Merasakan Cinta Tak Terduga
Dengan kualitas musik yang terus terjaga, Stevan Pasaribu sekali lagi berhasil bawain karya yang emosional dan penuh cerita.
Read More » - 20 February
Persembahan Awal Tahun 2025, Manjakani Melepas “Nyali” Sebagai Single Kedua.
Lagu ini memberi warna baru dari karya Manjakani sebelumnya. Menggunakan birama 6/8, “Nyali” tersusun dengan struktur, easy listening, dan lebih…
Read More » - 19 February
Perunggu Sematkan Nuansa Musik lo-fi dalam Singgle Barunya “Berhasil”, Sebuah Ode Tentang Rasa Suka Cita Dari Sang Kekasih
Berhasil” adalah kisah yang sangat personal bagi personel Perunggu. M. Ibrahim (gitar, vokal), Adam Adenan (bass, vokal), dan Ildo Hasman…
Read More » - 19 February
Film “Made in Bali” Hadirkan Dilema Cinta Made Dalang Muda dibalut Suasana Bali yang Magis nan Romantis
“Film “Made in Bali” adalah film drama romance pertamaku. Senang bekerja sama dengan para pemeran dan kru yang sangat profesional.
Read More » - 11 February
Visinema Hidupkan Kembali Kisah “Home Sweet Loan” ke atas Panggung dalam Pertunjukan AKUKALUNA di Galeri Indonesia Kaya
Pementasan ini merupakan bagian dari upaya Galeri Indonesia Kaya dalam menyajikan karya seni berkualitas bagi masyarakat dan memanggungkan karya baru
Read More » - 11 February
Film Drama Religi Pintu-pintu Surga Kisahkan Dilema dan Keikhlasan Seorang Istri Tayang di Bioskop Mulai 13 Februari 2025
Tidak hanya dibintangi oleh nama-nama di atas, film yang diproduseri oleh Dwi Ilalang dan Nani Djohan ini juga menampilkan sederet…
Read More » - 2 February
Pementasan Launching Buku Puisi “Melepas Kepergian” Karya Raka Sulistyo Bintang.
Peluncuran dan diskusi buku yang juga dipandu seorang kritikus sastra ini juga dihadiri tokoh-tokoh akademis dan sahabat-sahabat Raka
Read More » - 2 February
Resmi Luncurkan Official Poster dan Trailer Film Tabayyun segera Ramaikan Bioskop Tanah Air Mulai 8 Mei 2025
Tabayyun berarti pemahaman atau penjelasan. Tabayyun juga dapat diartikan sebagai proses mencari kejelasan atau kebenaran suatu hal.
Read More »