Olahraga

Jonatan dan Ginting Kembali Perbaiki Peringkat BWF

biem.co – Jonatan Christie dan Anthony Sinisuka Ginting berhasil kembali memperbaiki posisi pada peringkat BWF yang baru saja dirilis, Selasa (6/8/2019).

Jonatan naik dua peringkat dari posisi keenam menjadi keempat. Hasil tersebut tidak terlepas dari penampilan Jonatan di Jepang Terbuka 2019. Dimana juara Asian Games 2018 itu menjadi runner-up.

Sementara itu tunggal putra andalan Indonesia lainnya, Anthony Sinisuka Ginting juga memperbaiki posisi, dari urutan kesembilan menjadi delapan.

Tulisan yang Tak Kalah Menarik

Berikut daftar peringkat terbaru 10 besar pebulutangkis tunggal putra BWF:

PeringkatNamaNegaraPoin
1Kento MomotaJepang103.118
2Chou Tien ChenChinese Taipei86.698
3Shi Yu QiChina83.301
4Jonatan ChristieIndonesia72.058
5Chen LongChina70.670
6Viktor AxelsenDenmark69.508
7Son Wan-hoKorea Selatan67.190
8Anthony Sinisuka GintingIndonesia66.012
9Anders AntonsenDenmark65.549
10Kidambi SrikanthIndia61.970

Editor: Redaksi

Tulisan yang Tak Kalah Menarik

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button