KOTA SERANG, biem.co – Sahabat biem, film merupakan salah satu industri kreatif yang menjanjikan masa depan yang cerah, sehingga tidak heran jika kini menjadi daya tarik bagi anak-anak muda untuk berkiprah di industri ini.
Hal ini terlihat dalam gelaran Festival Film Dokumenter Rachmatoellah Siddik Awards (F2DRSA) 2016 yang ramai diikuti oleh anak-anak muda pelaku film se-Provinsi Banten.
Rangkaian festival film tersebut sudah memasuki acara puncak, yaitu Malam Penganugerahan F2DRSA 2016 yang sebentar lagi akan dihelat, yaitu pada Jumat, 23 Desember 2016 pukul 18:00 – selesai di Universitas Serang Raya.
Nah, berikut Redaksi sajikan nominasi para pemenang F2DRSA 2016.
Nominasi Juara 1,2,3, dan Harapan F2drsa 2016 Kategori Pelajar
“Cikal Bakal Pendidikan Indonesia” SMK Broadcast Mahardika Depok Jawa Barat
“Pendidikan Untuk Semua” SMA IT Raudatul Jannah Cilegon
“Guru Tiga Zaman” SMK Muhamadiyah Cilegon
“Pustaka di Lembah Gunung Slamet” SMAN 1 Karang Rejo Purbalingga
Nominasi Juara 1,2,3, dan Harapan F2drsa 2016 Kategori Umum
“Perpustakaan Jalanan Cilegon” Kom_Unsera_Vii_Valian
“Guru Jawara” Take Movie_Stikom Wjb
“Gema Gong” Meart Production Kota Serang Banten
Memoar Perintis Mulyono Guru Gambar” Keluarga Bersama Production_Ugm
Nominasi Film Dokumenter Pilihan
“Mengenggam Harapan” Desi_Komunikasi Unsera
“Long Life Education” SMK Informatika Kota Serang
“Wiyata Bakti” SMA Clc Purbalingga
Nominasi Cerita Dokumenter Terbaik
“Pustaka Di Lembah Gunung Slamet” SMAN 1 Karang Rejo Purbalingga
“Perjuangan Suci” SMKN 2 Pandeglang
“Guru Tiga Zaman” SMK Muhamadiyah Cilegon
Nominasi Penyutradaraan Terbaik
“Perjuangan Suci” SMKN 2 Pandeglang
“Wiyata Bakti” SMA Clc Purbalingga
“Mengabdi Tak Mengenal Negeri” Surya University_Tangerang
Nominasi Editing Terbaik
“Memoar Perintis Mulyono Guru Gambar”_Keluarga Bersama Production_Ugm
“Gema Gong” Meart Production Kota Serang Banten
“J (M) Ujur” Institut Seni Indonesia Yogyakarta
Nominasi Sinematografi Terbaik
“J (M) Ujur” Institut Seni Indonesia Yogyakarta
“Guru Jawara” Take Movie_Stikom Wjb
“Perempuan Pengayuh Pendidikan” Ok Picture_Kota Serang
Nominasi Tata Suara Terbaik
“Gema Gong” Meart Production Kota Serang Banten
“J (M) Ujur” Institut Seni Indonesia Yogyakarta
“Memoar Perintis Mulyono Guru Gambar” _Keluarga Bersama Production_Ugm
Nominasi Tata Musik Terbaik
“Cikal Bakal Pendidikan Indonesia” Smk Broadcast Mahardika Depok Jawa Barat
“Mengabdi Tak Mengenal Negeri” Surya University_Tangerang
“Gema Gong” Meart Production Kota Serang Banten
Catatan:
Urutan Nominasi di Atas Bukan Merupakan Urutan Pemenang
Keputusan Dewan Juri Tidak Dapat Diganggu Gugat
Pihak Panitia Akan Menghubungi Para Nominator
Dewan Juri Final Terdiri Dari:
– Jastis Arimba (Produser Eagle Institute Indonesia : Jakarta)
– M Muslimin (Sutradara Dan Direktur Next Production : Yogyakarta)
– Sahrul Gibran (Sutradara Dan Direktur Pt. Multi Buana Kreasindo : Jakarta).